Penilaian Sumatif Materi Transformasi Energi IPAS Kelas IV
LEMBAR EVALUASI
PILIHAN GANDA
Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar!
1. Vera setiap hari olahraga dengan berjalan kaki mengelilingi rumah. Trasformasi energy yang terjadi pada Vera yaitu…
a. Panas menjadi bunyi
b. Listrik menjadi cahaya
c. Kimia menjadi gerak
d. Listrik menjadi panas
2. Riri berbelanja di pasar, namun karena belanjaannya banyak riri perlu menggunakan becak. Transformasi yang timbul dari becak yaitu…
a. Panas menjadi bunyi
b. Listrik menjadi cahaya
c. Kimia menjadi gerak
d. Listrik menjadi panas
3. Cuaca hari ini sangat panas, sehingga Afia menyalakan kipas. Transformasi yangtimbul dari kipas yaitu…
a. Panas menjadi bunyi
b. Listrik menjadi cahaya
c. Kimia menjadi gerak
d. Listrik menjadi gerak
4. Perhatikan gambar!
Untuk menjawab soal 2 dan 3!
Gambar diatas merupakan transformasi energy?
a. Kimia menjadi bunyi
b. Panas menjadi bunyi
c. Bunyi menjadi cahaya
d. Cahaya menjadi gerak
5. Pernyataan berikut manakah yang benar?
a. Energy kimia menjadikan radio menjadi energi bunyi
b. Energy panas menjadikan radio menjadi energy gerak
c. Energy listrik menjadikan radio menjadi energy cahaya
d. Energy kimia menjadikan radio menjadi energy listrik
ESSAY
1. Sebut dan jelaskan 4 macam transformasi energy yang anda ketahui!
Comments
Post a Comment